Indonesia English

Berita & Artikel

MNC Group Akan Membantu UMKM TV Kabel Berkembang Maju

Ditulis pada Senin, 23 Oktober 2017 | Kategori: Online | Dilihat 2404 kali
JAKARTA - Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo (HT) mengatakan, MNC Group akan membantu asosiasi TV kabel yang mayoritas anggotanya usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) untuk maju. "Kita akan bekerja sama, MNC membantu asosiasi dan anggotanya yang kebanyakan UMKM bisa maju, saat bersamaan MNC berkembang dengan baik," kata HT usai pertemuan ...

MNC Group dan GO TV Kabel Indonesia Sepakat Penayangan FTA Tanpa Izin Langgar Hak Cipta

Ditulis pada Senin, 23 Oktober 2017 | Kategori: Online | Dilihat 2851 kali
JAKARTA - MNC Group dan GO TV Kabel Indonesia sepakat dalam menayangkan siaran free to air (FTA) harus terlebih dahulu meminta izin dari operator TV. Penayangan tanpa izin merupakan pelanggaran hak cipta. Hal tersebut disampaikan oleh Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo usai pertemuan dengan Ketua Umum GO TV Kabel Indonesia ...

Penayangan FTA Tanpa Izin di TV Kabel Melanggar Hak Cipta

Ditulis pada Senin, 23 Oktober 2017 | Kategori: Online | Dilihat 2518 kali
JAKARTA Jakarta - Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo dan Ketua Umum Gabungan Operator (GO) TV Kabel Indonesia Gugun Yunidar bertemu di MNC Tower, Jakarta Keduanya sepakat bahwa TV Kabel dilarang menayangkan free to air (FTA), termasuk untuk RCTI, MNCTV, GTV, iNews dan channel-channel MNC tanpa izin. Pada dasarnya, penayangan tanpa izin ...

Kominfo Revisi Peraturan Menteri

Ditulis pada Senin, 28 Agustus 2017 | Kategori: Kegiatan | Dilihat 2791 kali
Undangan Rapat Pembahasan Penyusunan Rancangan Revisi Permen Kominfo No. 39/PER/M.KOMINFO/12/2008 Tentang Daerah Ekonomi Maju Dan Daerah Ekonomi Kurang Maju, 25 Juli 2017, Hotel Salak The Heritage, Bogor. Bogor, 25 Juli 2017 Dalam rangka rapat pembahasan penyusunan rancangan revisi Permen Kominfo No. 39/PR/M.KOMINFO/12/2008 Asosiasi Penyelenggara Multimedia Indonesia (APMI) turut berpartisipasi hadir pada kegiatan ...

Undangan FGD KEMKOMINFO Pokja Dalam Rangka Industri Penyiaran Menghadapi Era Konvergensi, 22 Juni 2017 Bogor Jawa Barat.

Ditulis pada Senin, 31 Juli 2017 | Kategori: Kegiatan | Dilihat 3191 kali
Bogor 22 Juni 2017. Kegiatan Forum Group Diskusi (FGD)  yang diadakan oleh Direktorat Penyiaran DirJend Pos dan Informatika Kemkominfo R.I bertujuan mendapatkan sebuah masukan dari Asosiasi Industri penyiaran dan stake holder terkait dalam rangka industri penyiaran menghadapi era konvergensi. Acara yang diadakan pada tanggal 22 Juni 2017 bertempat di Hotel Salak ...

Update Berita

Indonesia State Of Piracy 2023

Indonesia State Of Piracy 2023

Park Hyatt, Jakarta – 30 Agustus 2023 Indonesia State of Piracy 2023 merupakan pertemuan yang diadakan ...

Hubungi Kami

  • Alamat Kami:
    Menara Multimedia Lantai 15 Jl. Kebon Sirih No. 12 Jakarta Pusat 10340
  • +62213860500,
  • riopanca@gmail.com, riopanca@apmi.or.id